✝️ STAND FIRM • THE GOD’S ARMY • EFESUS 6 :10-20✝️
JPC Sunday Worship 11 January 2026
1. Aku Punya Tuhan Yang Besar medley Tak Terbatas
Lirik Lagu
Kuhidup karena percaya
'Kau yang berjanji setia
Pengharapanku s'lalu ada di dalam-Mu
'Ku tidak akan menyerah
Meski dalam kesesakan
S'luruh hidupku dalam genggaman-Mu
Chorus:
Aku punya Tuhan Yang Besar
Yang t'lah berjanji dan sanggup menggenapi
Imanku bersepakat percaya kuasa-Nya
Ku t'rima sekarang
Kemenangan dari-Mu
medley:
Layak dipuji disembah, Kaulah yang bertahta
Dulu s’karang dan s’lamanya
Raja atas s’gala raja
Nama-Mu besar termulia
2. Sebab Peperangan Kita
Lirik Lagu
sebab peperangan kita
bukan melawan darah dan daging
sebab peperangan kita
melawan penguasa di udara
sebab peperangan kita
bukan melawan darah dan daging
sebab peperangan kita
melawan roh - roh jahat di udara
kenakanlah senjata Allah
supaya kamu dapat bertahan
melawan tipu muslihat iblis
Chorus:
sebab itu ambillah selengkap senjata Allah
lawan dan hancurkan musuhMu
berperang sebagai laskar Allah
kibarkan panji kemenanganMu
3. Ada Kuasa
Lirik Lagu
Verse
NamaNya Tuhanku
Menara yang teguh
Kota benteng perlindunganku
Allah yang perkasa
Dia Bapa yang kekal
Gunung batu kes’lamatanku
Chorus
Engkau yang termulia
Di bumi di surga
Termasyur perkasa selamanya
Engkau yang berkuasa
Di dalam s’gala hal
Ada kuasa dalam nama Yesusku
Bridge
Nama di atas segala nama
Nama yang t’lah membebaskanku
S’gala kuasa tunduk pada Nama itu
Yesus Tuhan segala Tuhan
Nama di atas segala nama
Nama yang t’lah membebaskanku
S’gala kuasa tunduk pada Nama itu
Yesus Raja segala Raja
4. Tiap Langkahku
Lirik Lagu
Verse :
Tiap langkahku diatur oleh Tuhan
Dan tangan kasih-Nya memimpinku
Di tengah gelombang dunia menakutkan
Hatiku tetap tenang teduh
Chorus:
Tiap langkahku kutahu Tuhan yang pimpin
Ke tempat tinggiku dihantar-Nya
Hingga sekali nanti aku tiba
Di rumah Bapa surga yang baka
5. Tuhan Yang Bela
Lirik Lagu
Verse :
Di Dalam segala hal
JanjiNya tak berubah
Apa yang sudah difirmankan
Terjadi saat kita percaya
Chorus:
Meskipun seribu tangan manusia
Menarikmu jatuh namun Tuhan yang bela
TanganNya sanggup membuatmu naik ke gunung
Percayalah Tuhan yang bela
Bridge:
Ada pelangi disetiap badai
Dan ada tawa disetiap air mata
Ada berkat disetiap cobaan
Dan jawaban disetiap doa
Chorus:
Meskipun seribu tangan manusia
Menarikmu jatuh namun Tuhan yang bela
TanganNya sanggup membuatmu naik ke gunung
Percayalah Tuhan yang bela
Percayalah Tuhan yang bela
Percayalah Tuhan yang bela
Percayalah Tuhan yang bela